Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 7, 2018

Olahan Lele

Olahan yang bisa jadi referensi selanjutnya kali ini berbahan dasar lele. Lele merupakan ikan yang dikonsumsi banyak orang. Selain memiliki gizi yang baik, lele juga mudah dijumpai disetiap tempat. Pembudidayaan jenis ikan ini sangat mudah, dengan waktu yang relatif sangat singkat bila dibandingkan dengan jenis ikan lainnya. Penulis kali ini mengangkat jenis olahan lele. Terdapat beberapa jenis olahan yang dapat dijadikan cemilan saat santai dan berkumpul bersama keluarga. Olahan tersebut antara lain keripik kulit lele, keripik daging lele, keripik sirip lele dan abon lele.  Keripik Daging Lele Keripik ini berbahan dasar daging lele yang dipotong tipis-tipis. Selanjutnya, irisan daging tersebut dibumbui dan dimasukkan kedalam adonan tepung. Langkah terakhir dari proses ini adalah tahap penggorengan dan pengemasan.  Keripik Kulit Lele Cara pengolahan makanan ini tidak berbeda jauh dengan keripik daging lele, hanya saja bahan yang digunakan berasal d